Menambahkan fasilitas upload file atau photo baik itu untuk keperluan admin ataupun user. Nah, bagaimana jika pada saat kita melakukan upload file atau photo dan ternyata nama file atau nama photo yang akan kita upload sudah ada sebelumnya, atau terjadi kesamaan nama file. hal ini akan menyebabkan replace file atau bisa juga disebut dengan
Pada saat membuat aplikasi atau website, terkadang kita ingin timpa menimpa :).
artinya, file yang sebelumnya kita upload akan tertimpa dengan file yang baru dikarenakan kesamaan nama.
Disinilah diperlukan tehnik manipulasi nama file atau photo, agar tidak terjadi kesamaan nama atau timpa menimpa. Nah, trus bagaimana caranya ? oke, ikut langkah - langkah berikut :
1. buat file baru menggunakan teks editor masing - masing dan simpan nama file anda sesuai selera masing - masing. sebagai contoh, disini saya menyimpan nama file baru yang baru saya buat dengan latihan.php.
2. copy kan source code berikut ke dalam file halaman yang baru anda buat. berikut skrip beserta keterangannya :
<?php
<form method='post' action=''>
mysql_connect("localhost","userdb","password"); //melakukan koneksi ke server
mysql_select_db("namadband"); //melakukan koneksi ke database
echo "Tambah Data";
if(isset($_POST['Tambah'])){ //jalankan jika button Tambah di klik
$judul = addslashes (strip_tags ($_POST['judul']));
$gambar =$_FILES['gambar']['name'];
$acak = rand(1,99); // mengacak angka mulai dari 1 - 99
$unik = $acak.$gambar; // menggabungkan angka yang sudah diacak dengan nama file yang akan di upload
if (strlen($gambar)>0) { // lakukan upload file jika nam file atau photo tidak kosong
if (is_uploaded_file($_FILES['gambar']['tmp_name'])) {
move_uploaded_file ($_FILES['gambar']['tmp_name'], "namafolder/file/".$unik); //sesuaikan dengan nama folder tempat menyimpan file atau photo web anda
}
}
if(!$judul)
{
echo"Error!! Form Tidak Boleh Dikosongkan";
}
else
{
$query="INSERT INTO nama_tabel_anda values('','$judul','$unik','0')";
$sql=mysql_query($query) or die(mysql_error());
if($sql)
{
echo "Sukses Upload File";
}
else
{
echo",Error! Data Gagal Ditambahkan ";
}
}
}
echo"<table><tbody>
<tr><td>Judul</td><td>: <input name="judul" nbsp="" size="63" type="text" /></td></tr>
<tr><td>Upload File </td><td>: <input name="gambar" size="30" type="file" /> *)</td></tr>
<tr><td colspan="2"><input class="btn btn-primary" id="Tambah" name="Tambah" type="submit" value="Tambah" /><br />
<input class="btn btn-primary" onclick="self.history.back()" type="button" value="Batal" /></td></tr>
</tbody></table>
</form>";
?>
Sekarang coba jalankan halaman yang baru anda buat dan lakukan upload file, kemudian lihat nama file anda, secara otomatis nama file yang anda upload akan ditambahkan dengan angka acak sehingga tidak terjadi duplikasi nama file lagi.
Mungkin sekian dulu tutorial singkat ini, selamat mencoba dan semoga bermanfaat :)
NB : Tutorial ini diperuntukkan untuk pemula yang sedang menekuni bahasa pemrograman php.
No comments:
Post a Comment
Note: Only a member of this blog may post a comment.